Audit Eksternal Ditwas KMEI Obat dan NAPPZA

Halo #SobatKMEI! Dalam rangka memastikan kesesuaian sistem manajemen dengan persyaratan ISO 9001:2015, memastikan efektivitas sistem manajemen dalam pencapaian sasaran mutu, dan mengidentifikasi peluang untuk peningkatan sistem manajemen, dilaksanakanlah proses Audit Reserfitikasi di Ditwas KMEI ONPPZA (Jumat, 20/08/2021). Auditor dari Sucofindo sejumlah 3 orang, menyampaikan bahwa Ditwas KMEI ONPPZA dinyatakan lulus Reserfikasi ISO 9001:2015 dengan 16 aspek positif. Diharapkan Ditwas KMEI ONPPZA terus menerus dapat mengimplementasikan ISO 9001:2015 secara konsisten, memberikan pelayanan publik yang optimal, efektif, efisien, dan terintegrasi.

#BPOMRI
#DitwasKMEIONPPZA
#ResertifikasiISO
#VaksinAman

Check Also

KEGIATAN ASISTENSI REGULATORI OBAT TERPADU

Hai #SahabatBPOM ✨ Untuk Mendorong Kemandirian Obat yg Aman,Berkhasiat, dan Bermutu dalam Mendukung Asta Cita, …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Kunjungi Subsite e-meso e-meso.pom.go.id